Cara Daftar Mudik Gratis 2019 dari Alfamart – Alfamart kembali menggelar mudik gratis tahun
ini. Buat anda yang ingin mudik gratis ke beberapa kota di Pulau Jawa bisa
ikutan program Mudik Gratis 2019 dari Alfamart ini.
Ada dua moda transportasi yang disiapkan Alfamart untuk
mudik gratis 2019, yaitu bus dan pesawat. Untuk info lengkapnya, bsai lihat di
bawah ini.
Sarana : Bus dan pesawat
Periode : sampai 30 April 2019
Berikut cara mengikuti mudik gratis 2019 dari Alfamart
- Lakukan Pembelian minimal 3 brand produk sponsor:
> Rp. 175,000,- untuk 2 tiket Bus
> Rp. 350,000,- untuk 1 tiket Pesawat
- PRODUK SPONSOR : CocaCola, Frestea, Minute Maid, GoodTime,
Mizone, XL, Mie Sedaap dan Nescafe atau transaksi kirim uang di Alfamart Pakai
Truemoney
- Setiap transaksi tersebut, kamu akan mendapatkan
No.Transaksi dan Kode yang tertera pada ekor struk
- Kirim No.Transaksi dan Kode itu lewat website
www.mudik.alfamartku.com atau SMS
- Syarat dan ketentuan berlaku
Cara Registrasi
Via Website : http://mudik.alfamartku.com/
- Daftarkan identitas diri serta No.Kartu Ponta Anda di
website
- Masuk menggunakan No.Hp dan kata sandi yang sudah
didaftarkan
- Pilih Menu “Input No. Trx + Kode”
- Pilih “Transportasi”
- Pilih “Kota Tujuan”
- Masukkan No.Transaksi & Kode Submit, dan tunggu
validasi.
- Jika anda menjadi pemenang, maka akan dikirimkan SMS oleh
Alfamart untuk jadwal registrasi ulang
Via SMS
- Kirim SMS dengan Format :
- MUDIK#ALAT TRANSPORTASI#KODE TUJUAN/KOTA#NO.TRANSAKSI#KODE
- Contoh :
- MUDIK#BUS#SLO#1234567890123XYZ#A1B2C3D4
- Kirim SMS ke 0888-111-222-8
- Tunggu balasan yang didapatkan
- Jika berhasil mendapatkan tiket yang dituju, No.HP pengirim
akan tertera pada website mudik.alfamartku.com ( menu pemenang ).
Registrasi Ulang
Bus
Posting Komentar untuk "Cara Daftar Mudik Gratis 2019 dari Alfamart"